Potensi wisata jakarta sebagai tempat tujuan wisata indonesia sangat strategis dan menguntungkan. Tempat wisata dan obyek wisata di jakarta yang sekaligus sebagai ibukota negara Indonesia sangat potensial untuk berkembang. Dengan roda perekonomian yang sangat sibuk dan hampir tak pernah "tidur" tentu saja tempat tempat wisata yang ada di jakarta sangat menanti mereka yang punya rutinitas kerja yang tinggi.
Orang orang yang sibuk ini tentu butuh rekreasi setelah sepekan bergelut dalam dunia kerja. Sehingga kemungkinan dunia wisata Jakarta akan sangat mudah untuk berkembang. Berikut ini adalah tempat dan obyek wisata yang ada di Kota Jakarta:
Orang orang yang sibuk ini tentu butuh rekreasi setelah sepekan bergelut dalam dunia kerja. Sehingga kemungkinan dunia wisata Jakarta akan sangat mudah untuk berkembang. Berikut ini adalah tempat dan obyek wisata yang ada di Kota Jakarta:
Taman Mini Indonesia Indah atau TMII
Taman Mini Indonesia Indah (TMII) merupakan bentu mini dari Negara Indonesia. Semua wajah dari Indonesia bisa di lihat disini. Taman Mini Indonesia merupakan kawasan wisata budaya di Jakarta.Di sini terdapat sebuah danau sebagai simbol kepulauan Indonesia yang besar.
Taman Impian Jaya Ancol
Lokasi wisata Taman Impian Jaya Ancol terletak di Jakarta Utara. Dan Pada 2006, Taman Impian Jaya Ancol berubah nama menjadi Ancol Jakarta Bay City. Taman impian jaya Ancol merupakan salah satu tempat wisata favorit di jakarta.
Monumen Nasional / Monas
Tempat wisata Monas terletak di Jakarta Pusat. Monumen Nasional atau yang populer dengan nama Monas atau Tugu Monas merupakan salah satu dari monumen peringatan yang ada di Indonesia yang didirikan untuk mengenang perlawanan dan perjuangan rakyat Indonesia melawan penjajah Belanda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar